LAPORAN OVERHEAD
LAPORAN OVERHEAD
Pengertian Biaya Overhead
biaya overhead adalah biaya pengeluaran bisnis yang sedang berjalan dan tidak berkaitan secara langsung dengan kegiatan produksi suatu produk atau layanan.
Biaya overhead sangat penting dibuat, agar perusahaan dapat membuat anggaran terhubung lainnya, seperti berapa besar biaya produksi yang juga harus disiapkan. Sederhananya, biaya overhead merupakan biaya yang harus dikeluarkan oleh perusahaan untuk mendukung kegiatan bisnis yang secara tidak langsung mendukung kegiatan dalam menghasilkan produk atau layanan.
Di dunia bisnis , overhead atau pengeluaran overhead mengacu pada pengeluaran yang berlangsung saat bisnis beroprasi atau sering juga disebut pengeluaran oprasional Contohnya adalah biaya sewa , gas,listrik dan gaji. Istilah overhead ini digunakan hendak mengelompokkan pengeluaran yangdi perlukan untuk melanjutkan proses bisnis tapi tidak bisa diasosiasikan seccar langsung dengan produk atau layanan yang ditawarkan .
Biaya overhead ini berkaitan erat dengan fixed cost , dan variable cost , selain cost lain seperti biaya langsung dan biaya tidak langsung .
Pengeluaran overhead ini adalah semua cost di laporan laba rugi , kecuali untuk tenaga langsung , material langsung , dan pengeluaran langsung . Pengeluaran overhead ini termasuk biaya akunting , periklanan , depresiasi , asuransi , bunga , pajak , telepon , dan sebagainy.
Fungsi Menghitung Overhead
Membuat catatan keuangan perusahaan sangatlah penting, begitu pula dengan menyiapkan anggaran overhead. Berikut ini beberapa fungsi menghitung overhead:
1. Memantau Pengeluaran Biaya
Dengan membuat anggaran overhead secara rutin, perusahaan dapat mengawasi besaran nilai yang akan mereka keluarkan setiap kuartal atau per tahunnya. Selain itu, pebisnis juga dapat menganalisa apakah perencanaan keuangan mereka sudah berjalan efisien atau belum.
2. Alokasi Anggaran
Selain itu, dengan membuat catatan overhead, perusahaan dapat membandingkan apakah pengeluaran tersebut lebih banyak daripada pengeluaran di sektor lainnya.
berikut contoh laporan overhead
Komentar
Posting Komentar